Paket wisata diving atau selam di kepulauan Karimunjawa bersama Kurnia Karimunjawa pasti dijamin akan menyenangkan. Mengapa tidak, full kegiatan yang ada dalam paket diving karimunjawa ini adalah 100% menyelam. Mulai dari anda yang belum memiliki sertifikat maupun sudah mahir dalam menyelam. Tentunya dengan isi materi yang berbeda pula. Langsung saja berikut rincian dari paket Diving di Karimunjawa:
Paket Diving Karimunjawa *Homestay Fun*
Waktu Paket Wisata | Fasilitas | Harga |
2 Hari 1 Malam | - Fasilitas Dasar - Diving 2x - 1 set scuba - 4 lokasi wisata |
Hubungi Kami |
3 Hari 2 Malam | - Fasilitas Dasar - Diving 3x - 1 set scuba + 1 Tabung - 6 lokasi wisata - Bakar ikan 1x |
Hubungi Kami |
4 Hari 3 Malam | - Fasilitas Dasar - Diving 4x - 1 set scuba + 2 Tabung - 8 lokasi wisata - Bakar ikan 2x |
Hubungi Kami |
Paket Diving Karimunjawa *Penginapan AC*
Waktu Paket Wisata | Fasilitas | Harga |
2 Hari 1 Malam | - Fasilitas Dasar - Diving 2x - 1 set scuba - 4 lokasi wisata |
Hubungi Kami |
3 Hari 2 Malam | - Fasilitas Dasar - Diving 3x - 1 set scuba + 1 Tabung - 6 lokasi wisata - Bakar ikan 1x |
Hubungi Kami |
4 Hari 3 Malam | - Fasilitas Dasar - Diving 4x - 1 set scuba + 2 Tabung - 8 lokasi wisata - Bakar ikan 2x |
Hubungi Kami |
Syarat dan Ketentuan wisata Diving:
1. Minimal pesrta 5 orang2. Meeting point di pelabuhan Kartini Jepara, waktu sesuai kesepakatan
3. peserta wajip DP / uang muka
4. Jika ada pembatalan dari pihak wisatawan, maka DP akan hilang
5. Jika ada pembatalan dari pihak Kurnia Karimunjawa Tour, maka DP akan kembali 100%
6. Jika ada pembatalan dikarenakan kapal tidak berangkat akibat cuaca, maka DP akan kembali 80% (karena sisanya telah digunakan untuk booking penginapan dan alat diving)
7. Peserta dengan latar belakang siapapun wajib untuk sopan terhadap warga setempat dan pihak biro tour
8. Acara dan fasilitas dapat berubah, tergantung kondisi di lapangan
9. Bagi yang belum mendapat sertifikat akan mendapatkan guide (dive master) diving 2:1 dengan wisatawan
Fasilitas Paket Diving
1. Kapal Penyeberangan Jepara-Karimunjawa PP2. Penginapan Selama paket wisata berlangsung
3. Makan prasmanan selama wisata (menu seafood)
4. Snack dan welcome drink
5. Snack Penyelaman dan air mineral (jajan Pasar = lupis, cenil, dll)
6. Mobil penjembutan dermaga-penginapan PP
7. Kapal Wisata khusus diving
8. Guide Diving
9. Scuba set
10 Tabung tambahan
11. tiket ke pulau-pulau wisata
12. Tiket sandar kapal
13. P3K
14. Bakar ikan di pinggir pantai
15. Asuransi selama Wisata Diving
0 Response to "Paket Wisata Diving Karimunjawa"
Posting Komentar